Persyaratan Yudisium Tahun 2017
Dikirim oleh hanafi pada July 18 2017 14:12:23
DAFTAR PERSYARATAN YUDISIUM T.A. 2016/2017
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE
BERIKUT INI ADALAH DAFTAR PERSYARATAN YUDISIUM :
- SURAT KETERANGAN BEBAS PEMINJAMAN ALAT DARI JURUSAN
- BUKTI SUDAH KERJA KOMPENSASI SEMESTER I s.d VI (D-III) dan I s.d VIII (D-IV)
- SURAT KETERANGAN BEBAS PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN
- BUKTI SUDAH MENYERAHKAN BUKU TGA KE PERPUSTAKAAN, PEMBIMBING DAN KETUA PROGRAM STUDI
- BUKTI SUDAH MENYERAHKAN MODUL/ALAT
- FOTOCOPY IJAZAH SMA 1 LEMBAR (LEGALISIR)
- PASPOTO WARNA UKURAN 3x4 (2 LEMBAR)
- BUKTI PEMBAYARAN UANG YUDISIUM
- MENGISI FORMULIR BIOTADA CALON YUDISIUM
SEMUA PERSYARATAN TERSEBUT DIMASUKKAN KE DALAM MAP:
- WARNA MERAH UNTUK PRODI TEKNIK LISTRIK
- WARNA BIRU UNTUK PRODI TEKNIK TELEKOMUNIKASI
- WARNA KUNING UNTUK PRODI TEKNIK ELEKTRONIKA
- WARNA HIJAU UNTUK PRODI INSTRUMENTASI & OTOMASI INDUSTRI
BUKETRATA, 17 JULI 2017
KETUA JURUSAN
DTO
ZAMZAMI, S.T., M.Eng.
NIP. 19791112 200312 1 003